Universitas Brawijaya baru menyelenggarakan program Doktor Mengabdi yang menjadi bagian dari Kuliah Kerja Nyata yang merupakan kegiatan yang beranggotakan dosen dan mahasiswa. Kegiatan KKN-DM menjadi salah satu kunci pembelajaran secara langsung di masyarakat bagi mahasiswa yang dipandu oleh doktor-doktor di Universitas Brawijaya. Kegiatan ini menyediakan berbagai kesempatan bagi mahasiswa untuk memahami kondisi masyarakat, berfikir kritis, dan secara langsung berkontribusi terhadap isu sosial di masyarakat.
KEMBALI KE ARTIKEL