Tiga malam menyatroni stasiun Manggarai dan Jatinegara, akhirnya kereta KRL Commuter Line yang terpajang iklan Kompasiana berhasil saya temukan. Badan kereta listrik bertuliskan KOMPASIANA dengan ikon Si Kriko di bagian samping kanan dan kiri terpasang di dua rangkaian KRL. Masing-masing berada di kereta urutan nomor 3 dan dijalankan untuk lintas Bekasi-Jakarta Kota.
KEMBALI KE ARTIKEL