Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Harga Kedelai Masih Terus Melonjak, Produsen Tempe Terkena Imbasnya

5 Maret 2022   09:00 Diperbarui: 5 Maret 2022   09:01 137 4
Di pabrik tempe Ibu Cuci, Malabar, Kota BogorFenomena langkanya kedelai membuat para perajin tahu dan tempe di Pulau Jawa melakukan aksi mogok produksi selama tiga hari, Senin (21/2/2022) hingga Rabu (23/2/2022). Akibatnya, sejumlah konsumen mulai mengeluhkan tahu dan tempe yang menghilang dari sejumlah pasar akibat aksi mogok produksi tersebut. Langkanya keberadaan kedelai menjadikan harga tahu dan tempe di pasaran melambung tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun