Perayaan Tahun Baru merupakan suatu hal yang dinanti-nanti oleh banyak orang di seluruh dunia. Suasana pergantian tahun baru yang penuh kegembiraan dan harapan baru menyelimuti setiap sudut kota, dengan segala acara meriah yang digelar saat malam hari untuk menyambut datangnya tahun yang baru. Kembang api yang menghiasi langit malam yang gelap, serta berbagai tradisi yang dilakukan, menciptakan suasana yang gembira penuh makna dan kehangatan. Tahun Baru bukan sekadar pergantian angka, tetapi juga sebagai simbol peluang dan resolusi baru bagi setiap orang atau individu untuk memulai lembaran yang baru dalam kehidupan mereka.
KEMBALI KE ARTIKEL