Indonesia kembali kehilangan prajurit terbaik nya tepat pada hari rabu 21 April 2021. Hilang nya kapal selam KRI Nanggala-402 di ketahui ketika sedang menjalani latihan di perairan Bali.identifikasi saat itu kapal yang membawa 53 personil TNI AL mengalami hilang kontak sehabis di beri izin menyelam pada kedalaman 700 meter di bawah permukaan air.
KEMBALI KE ARTIKEL