Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Artikel Utama

Fenomena Gerakan Mak Crit Mak Plekentur

1 September 2015   23:21 Diperbarui: 1 September 2015   23:44 114767 38
Misi memperkenalkan Indonesia itu indah Gaess! Berhasil, sukses besar! Ini menandakan bahwa gunung bukan lagi menjadi tempat topo broto, mengangkangi keramaian dengan bersepi-sepi sunyi untuk sebuah ketenangan lahir dan batin. Tapi, telah menjadi tempat adu pamer kontes selfie di ketinggian, tempat kebun surga memetik edelweiss seenaknnya, berpindahnya sampah tempat pembuangan akhir (TPA) kota ke pos-pos sebelum puncak, arena bunuh diri konyol dengan tersesat di jurang-jurang. Juga ajang pamer kekonyolan-kekonyolan unik lainnya, mulai dari budaya leluhur berupa mencoret-coret batu dan pepohonan, ajangĀ  tempat bakar-bakaran rumput dan kayu pohon sak enak udele dewe, bahkan bendera merah putih pun tak luput dari coretan kreatifitas anak-anak kurang piknik ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun