Mohon tunggu...
KOMENTAR
Otomotif

Dampak Perkembangan Teknologi Otomotif

3 April 2012   05:04 Diperbarui: 25 Juni 2015   07:06 2729 0
Teknologi otomotif adalah ilmu pengetahuan terapan tentang bagaimana merancang, membuat dan mengembangkan alat‐alat transportasi darat yang menggunakan mesin, terutama sepeda motor, mobil, bis dan truk sebagai keseluruhan sarana untuk menyediakan kendaraan tersebut yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Dalam bidang teknologi ini diperlukan penggabungan elemen‐elemen pengetahuan mekanika, kelistrikan, elektronik, keselamatan/lingkungan, matematika, fisika, kimia, biologi dan manajemen.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun