Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Generasi Muda yang Tidak Minat Lagi dengan Literasi, Apa Penyebabnya dan Upaya Apa yang harus Dilakukan?

7 Oktober 2023   19:26 Diperbarui: 7 Oktober 2023   19:39 150 2
Literasi menurut KBBI adalah suatu kemampuan individu dalam membaca, menulis, dan kemampuan seseorang dalam mengolah informasi serta pengetahuan untuk kecakapan hidup. Sedangkan menurut para ahli Alberta, literasi adalah kemampuan membaca dan menulis, menambah keterampilan dan pengetahuan, mempunyai pikiran yang kritis dalam memecahkan suatu masalah, serta kemampuan berkomunikasi secara efektif dan dapat mengembangkan potensi dalam individu. Apa benar perpustakaan umum tidak seramai pusat perbelanjaan? ya benar sekali, sedikitnya minat literasi pada generasi muda membuat perpustakaan menjadi sunyi. Ketika kita mengunjungi perpustakaan umum, kita tahu bahwa pengunjung di perpustakaan masih minim.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun