Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Sistem Zonasi, Sebuah Solusi Pendidikan Indonesia?

21 Juni 2019   00:12 Diperbarui: 25 Juni 2019   06:05 683 4
Alkisah, hiduplah seorang anak kota bernama Khan. Khan tinggal di pinggiran kota bernama Ciputat, Tangerang Selatan bersama kedua orang tuanya. Bukan, Khan bukan orang kaya apalagi bangsawan, ibunya sehari-hari menjadi buruh cuci di salah satu juragan kaya dan bapaknya ialah satpam di sebuah pabrik tekstil kecil dekat rumah. Syukur alhamdulillah, Khan merupakan murid yang  cerdas, prestasi akademik  di sekolah bisa dibilang oke. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun