Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Artikel Utama

Warna-warni Devia Sherly dan Kolaborasi Tiga Generasi

28 Maret 2015   17:47 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:52 345 4

Saya berkesempatan untuk menghadiri peluncuran album solonya itu pada Jumat (27/3) di bilangan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Saya hadir sebagai undangan mewakili blogger dari media warga Kompasiana.com.

Dalam konferensi persnya, Devi menjelaskan bahwa album perdananya ini berkonsep mini album karena baru memuat tujuh lagu. Meskipun begitu, penggarapan album benar-benar dilakukan secara serius. "Butuh waktu delapan bulan bagi Mas Eki selaku arranger dan juga produser untuk mempersiapkan album ini,” ucap Devi.

Dari Hobi Menjadi Obsesi

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun