Agustus 2023, Perjalanan panjang dari Malang menuju Bali ini benar-benar sudah kami tunggu-tunggu. Aku, bersama Abil, Zinin, dan Irfan sangat bersemangat untuk liburan seminggu penuh. Kami memutuskan untuk berkendara motor, membawa diri kami lebih dekat ke alam. Di tengah perjalanan, kami mampir di Situbondo, ke rumah teman kami, Fairuz.
KEMBALI KE ARTIKEL