Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengabdian Masyarakat Saat Ramadhan

19 Juni 2022   17:58 Diperbarui: 19 Juni 2022   18:01 124 1
Pada saat bulan suci ramadhan, di UKK pramuka UIN Walisongo mengadakan sebuah pengabdian masyarakat yang bernama Amalan Bakti Ramadhan (ABR). Program ini berisikan amalan-amalan kepada masyarakat, seperti kerja bakti, mengajar baca tulis alquran, dan juga mengadakan buka bersama. Acara ini bertujuan agar anggota pramuka Walisongo bisa beradaptasi dengan masyarakat, dan mengamalkan sebagai mana poin yang ada di kode etik pramuka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun