Pemilihan media pembelajaran pun bisa mempengaruhi tingkat kesulitan sebuah konten yang sedang disajikan kepada peserta didik. Media pembelajaran bisa
membuat materi yang sulit menjadi mudah dipahami oleh peserta didik, sebaliknya media pembelajaran yang digunakan pun bisa membuat materi yang sederhana menjadi sulit dipahami oleh para peserta didik.
KEMBALI KE ARTIKEL