Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Hentikan Perseteruan! Temukan Solusi Penting!

12 Oktober 2015   16:30 Diperbarui: 12 Oktober 2015   19:44 19 0
Kehidupan beraneka ragam isinya. Umumnya masih dikendalikan suka – tidak suka semata; ‘like’ atau ‘dislike’. Sesungguhnya jika landasannya cuman itu, ada banyak faktor penting hilang. Sebaliknya, kecenderungan manipulatif dan cari muka merebak di mana-mana! Fakta ini disadari Komunitas Ini dengan baik. Apa yang dilakukan? Dibiasakan sejak dalam keluarga: sikap obyektif dan jujur dilatih. Jika baik, katakan baik. Jika buruk, katakan buruk. Apa yang buruk diperbaiki dengan sungguh. Apa yang sudah bagus diapresiasi proporsional. “Kenapa mulai dari keluarga? Apakah lebih kuat masyarakat atau keluarga seh? Kekacauan banyak terjadi di masyarakat?!” Juniors sudah mulai melihat fakta, dan perlu dibantu agar lebih luas dan benar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun