Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Beri Aku Masukan

2 Oktober 2015   22:58 Diperbarui: 2 Oktober 2015   23:21 11 0
Menjadi orangtua punya tanggungjawab. Sama seperti menjadi pemimpin punya kewenangan yang membawa konsekuensi. Peran di depan dan menjadi contoh siap diberi masukan dan koreksi dari anak atau rakyat! Bisa sampai pada kesadaran seperti ini adalah prestasi. Mengapa? Masih banyak sosok pemimpin atau orangtua yang bikin masalah dan jadi batusandungan atau ‘scandalum’. Alih-alih jadi contoh, buruk muka cermin dibelah! Keprihatinan demi keprihatinan terus terjadi hingga hari ini. Kelebihan Komunitas Ini, terus berusaha menemukan cara kreatif untuk menghasilkan solusi. Artinya dulu juga model dan perilakunya sama, tetapi ternyata di Komunitas Ini ada inisiatif belajar dan memperbaiki setiap individu dalam keluarga atau komunitas. “Apakah mudah dan lancar saja?” Pertanyaan Juniors yang terus menyimak diskusi hari ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun