Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Seremonial Penyerahan dan Penerimaan Mahasiswa Asistensi Mengajar di MIN 4 Jombang

15 Januari 2025   11:21 Diperbarui: 15 Januari 2025   15:04 54 0
Selasa, 14 Januari 2025, menjadi hari yang berkesan bagi 11 mahasiswa Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang tergabung dalam program Asistensi Mengajar dan KKM Adhikari Cendekia di MIN 4 Jombang. Seremonial penyerahan dan penerimaan mahasiswa ini berlangsung dengan khidmat di aula utama MIN 4 Jombang, dimulai pukul 13.00 siang. Acara dihadiri oleh jajaran pimpinan madrasah, para guru, mahasiswa asistensi mengajar, dan beberapa perwakilan Waka Kurikulum Madrasah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun