Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Merevolusi Perspektif Kesehatan: Mengungkap Peran Penting dan Relevansi Sistem Informasi Akuntansi (SIA) dalam Lanskap Kesehatan

3 Januari 2024   23:23 Diperbarui: 6 Januari 2024   07:40 156 0
Stephen Hawking pernah berkata bahwa “Intelligence is the ability to adapt to change.” Kata-kata ini sangatlah tepat untuk merepresentasikan keharusan seluruh manusia untuk bisa adaptif dengan segala perubahan yang sedang ataupun yang akan terjadi dimasa yang akan datang. Abad ke 21 menjadi masa dimana penduduk dunia dipertontonkan dengan berbagai transformasi yang sangat masif. Ilmu pengetahuan dan teknologi tak pernah berhenti berjalan beriringan untuk menapaki setiap jengkal waktu yang terus berputar. Kemajuan yang begitu cepat di berbagai sektor mulai dari kecerdasan buatan, teknologi informasi, sampai eksplorasi ilmiah membawa manusia pada berbagai perubahan yang cukup struktural. Kondisi ini secara tidak langsung menyeret manusia pada sebuah zona keharusan untuk bisa beradaptasi dengan cepat dan tepat agar interaksi yang dibangun dengan lingkungan sekitar bisa lebih konstruktif dan memiliki dampak yang baik bagi keberlangsungan hidup manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun