Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Diusia 92 Tahun, Nenek Rosniah Hidup dengan Makan Nasi Aking

9 April 2015   09:12 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:21 139 5

Di Perumahan Margahayu Jaya, RT 02/18, Kelurahan Margahayu, Kecamatan Bekasi Timur, Rabu, seorang nenek berusia 90 tahun bertahan hidup hanya dengan makan nasi aking.  Miris, menyedihkan dan berbagai perasaan berkecamuk melihat kondisi Rosniah, dalam usianya yang renta, tinggal seorang diri di kontrakan berukuran 3 x 3 meter.  Dengan profesi sebagai tukang urut, tarif seikhlasnya, bahkan hanya dibayar Rp. 10.000,-- sang nenek tak menolak.  Walaupun dalam kondisi seperti itu, tak pernah terdengar keluhan dari nenek Rosniah, detik.com mengabarkan hari ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun