Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Messi Akhirnya Pecah Telur! Argentina ke Final Copa America 2024

10 Juli 2024   21:27 Diperbarui: 10 Juli 2024   22:35 103 4
Argentina memastikan diri melaju ke final Copa America 2024 usai menundukkan Kanada dengan skor 2-0 pagi tadi (10/7). Lionel Messi akhirnya membuka keran golnya di turnamen kali ini, sementara Julian Alvarez menjadi bintang kemenangan La Albiceleste lewat gol pembuka yang ia ciptakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun