Konon, di sebuah nagari yang indah dan permai, terdapat sebuah kisah yang memilukan. Rakyat nagari tersebut sangatlah banyak dan beragam, mereka pun (sempat) hidup rukun satu sama lain. Keindahan alamnya tak perlu ditanya, dari ujung ke ujung kau akan disuguhi pemandangan elok nan rupawan.
KEMBALI KE ARTIKEL