Setiap kali menonton acara liputan ibadah haji di televisi, selalu muncul kerinduan yang mendalam pada diri saya untuk bisa kembali berziarah ke tanah suci. Masa perjalanan selama 40 hari ke Mekkah dan Medinah memberikan kesan yang mendalam dan tidak mudah terlupakan. Menurut berbagai cerita yang saya dengar, Â setiap orang yang pernah pergi ke tanah suci pasti punya cita-cita untuk bisa kembali lagi.
KEMBALI KE ARTIKEL