Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Drama Mirror Blur

5 April 2011   17:04 Diperbarui: 26 Juni 2015   07:06 50 1
Drama Mirror Blur

Ada banyak drama di panggung itu

Ada banyak setting dalam drama itu

Masa silam, masa sekarang dan masa mendatang

Bangunan mewah DPR, dan bangunan super mewah lainnya

Ada pula rumah susun, rumah batu, rumah kayu dan pondok-pondok kerdil bertirai air mata.

Ada banyak karakter dalam drama-drama itu.

Ada Pejabat, Pencuri kelas satu, kelas dua sampai kelas tak terhingga.

Ada mahasiswa, pendemo, pelajar, penyelundup

Ada Guru, karyawan,penyelundup

Ada dokter, polisi, jaksa, hakim, penyelundup

Ada pedagang dan takarannya.

Ada daeng becak, supir dan amarahnya.

Dan ada petani.

Ada si miskin dan si kaya

Ada tahanan dan ustadz.

Tapi indonesia adalah pencipta BOM KORUPSI NO. 1

Hidup Indonesia, Hidup Korupsi.

Sungguh negara yang adil, sejahtera dan aman sentosa.

Nagara yang patut membuat cerminan untuk negara lain.

Cerminnya adalah cermin buram.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun