Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pandemi dan Grebeg Tumpeng Suro: Inovasi di Tengah Tantangan

13 Juni 2024   19:49 Diperbarui: 13 Juni 2024   19:57 62 0
Masyarakat dan budaya memiliki kaitan yang sangat erat. Budaya merupakan suatu identitas dan kebiasaan adat yang mencerminkan nilai, norma, kepercayaan, dan praktik yang telah diimplementasikan dalam suatu kehidupan masyarakat. Salah satu bentuk budaya dalam kehidupan bermasyarakat yaitu ritual adat yang ada di Dusun Pekulo, Desa Kepundungan, Kecamatan Srono, Kabupaten Banyuwangi. Ritual tersebut adalah Grebeg Tumpeng Suro yang dilaksanakan pada saat tahun baru Islam (Muharam) atau bulan Suro dalam kalender Jawa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun