Pacet -- SMA Negeri 1 Pacet mengadakan kegiatan P5 bersama siswa dan seluruh fasilitator ke situs Gunung Padang Kabupaten Cianjur Rabu, 20 November 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan daerah yang menjadi tujuan wisata di wilayah Cianjur juga menjadi topik dalam gelaran P5 semester ganjil tahun pelajaran 2024/2025 yakni Kearifan Lokal.
KEMBALI KE ARTIKEL