Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Peran Penting Kelompok Tani dalam Upaya Pembangunan Pertanian

11 April 2019   22:33 Diperbarui: 11 April 2019   22:57 2521 1
Kelompok tani merupakan salah satu sarana kerjasama antara sesama petani dalam kelompok tani dan antar kelompok tani serta hubungan dengan pemerintah serta sarana untuk mengembangkan para petani di Indonesia. Pendekatan kelompok tani salah satunya melalui suatu aktivitas yang biasa dilakukan yaitu penyuluhan pertanian. Fungsi dari penyuluhan pertanian sendiri adalah pengambilan keputusan atau kesepakatan bersama dalam kelompok juga berkaitan dengan pendapat atau opini seseorang terhadap kelompoknya. Faktor lain yang dapat membantu mewujudkan kelompok tani yang efektif dan berkelanjutan adalah kepemimpinan yang ada dalam kelompok tani tersebut, bagaimana mereka dapat untuk memanajemen, menerima, mengirimkan, dan menindak lanjuti informasi yang di dapat. Kelompok tani dibentuk atas dasar untuk memecahkan permasalan individu petani secara swadaya maupun kepentingan kebijakan dari pemerintah melalui dinas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun