Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Diklat Wawasan Kebhinekaan Global (WKG) PPG Prajabatan untuk Meningkatkan Kemampuan Beradaptasi dalam Lingkungan Multikultural

14 Januari 2024   07:14 Diperbarui: 14 Januari 2024   07:26 558 0
Diklat Wawasan kebhinekaan global sangat penting bagi mahasiswa PPG Prajabatan karena membuka pemahaman terhadap keragamanan budaya, memperluas pandangan global, dan meningkatkan kemampuan berdaptasi dalam lingkingan multikultural. Kegiatan ini memberikan manfaat besar dalam persiapan untuk menjadi guru profesional dan berkontribusi positif dalam membentuk lingkungan pendidikan yang inklusif.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun