Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Ketua DPRD Kena OTT KPK, PDI P Semakin Jadi Partai Terkorup?

21 Juni 2017   23:50 Diperbarui: 22 Juni 2017   00:00 4989 0
Tertangkapnya politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI P) tersebut semakin menambah panjang daftar kader mereka yang terjerat kasus korupsi. Sebelumnya, bupati Klaten yang juga kader PDI P terkena OTT juga oleh KPK. Dengan bertambahnya kader parta moncong putih tertangkap korupsi, maka status sebagai partai terkorup semakin dipegang erat PDI P saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun