Pornografi berasal dari kata
Porne dan
Graphein.
Porne berarti prostitusi atau pelacur.
Graphein artinya menulis, menggambar, tulisan atau gambar. Jadi pornografi adalah tulisan atau gambar yang dimaksudkan untuk membangkitkan nafsu seksual orang yang melihat atau membacanya. Akan tetapi kemudian hal ini berkembang bukan hanya dalam bentuk tulisan dan gambar tapi lewat berbagai media lain seperti film, tarian, lagu dan sebagainya. Pornografi ini merupakan salah satu media paling ampuh untuk mengajak setiap orang, terkhususnya kaum muda. Hal tersebut dapat merusak mental dans moral bagi generasi muda kita. Hal ini menjadi fokus saya dalam artikel ini karena menurut saya, generasi muda saat ini harus diperhatikan setiap gerak-gerik tingkah lakunya karena akan berperan dalam langkah pembangunan suatu bangsa.
KEMBALI KE ARTIKEL