Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife

Bolehkah Karyawan Menentukan Target Mereka Sendiri?

4 Juli 2021   15:00 Diperbarui: 4 Juli 2021   15:11 49 1
Sebuah organisasi, atau dalam hal ini sebuah perusahaan, dibentuk untuk dapat mencapai tujuan tertentu. Ada yang menginginkan produknya sampai ke luar negeri, ada yang menginginkan pangsa pasar dalam negeri yang besar, dan masih banyak lainnya. Dalam prosesnya, perusahaan pasti mengalami masa dimana mereka harus menentukan hal apa yang dibutuhkan untuk dapat mencapai tujuan tersebut, dan bagaimana mereka bisa mencari cara untuk menuju kesana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun