Kemiskinan merupakan suatu kondisi dimana seseorang atau sekelompok orang tidak mampu memenuhi kebutuhan hidup yang mendasar. Kemiskinan telah menjadi masalah pokok bagi semua negera yang ada di dunia ini, bukan hanya Negara berkembang saja, tetapi Negara maju pun turut menghadapi masalah kemiskinan ini.Â
KEMBALI KE ARTIKEL