Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Tradisi Wayang Antara Kearifan Lokal dan Pengaruh Budaya Barat

10 Mei 2024   20:22 Diperbarui: 10 Mei 2024   20:32 92 0
Wayang orang adalah pertunjukan teater tradisional Jawa yang menggabungkan unsur seni drama Barat dengan pertunjukan wayang Jawa, namun dilakukan oleh aktor yang dirias seperti tokoh-tokoh wayang. Salah satu yang terkenal adalah Wayang Orang Sriwedari di Kota Solo, yang didirikan pada tahun 1911 dan mulai ditampilkan secara komersial pada tahun 1922. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun