Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

BAPEPAM and Banking In Capital Market

2 Juni 2016   22:13 Diperbarui: 2 Juni 2016   22:27 224 0
BAPEPAM (Badan Pengawas Pasar Modal) adalah suatu badan yang dibentuk pemerintah sebagai pemegang otoritas dalam kegiatan Pasar Modal. Dalam struktur organisasi, pemerintahan Bapepam berada di bawah Departemen Keuangan dan bertanggung jawab kepada Menteri Keuangan.  Bapepam yang otoritas berkewajiban untuk dapat mewujudkan Pasar Modal yang teratur, wajar dan efesiensi serta melindungi kepentingan pemodal dan masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun