Pesona Situs Ratu Boko: Sebuah Peninggalan Masa Lampau yang Tersembunyi
13 Desember 2023 13:30Diperbarui: 13 Desember 2023 13:371410
Tidak jauh dari pusat Kota Yogyakarta terdapat sebuah situs bersejarah tersembunyi diatas bukit yang menyimpan misteri dan keindahan yang memukau.
Situs itu adalah Ratu Boko sebuah peninggalan masa lampau yang berada diatas bukit yang terletak di dua desa yaitu Desa Bokoharjo dan Desa Sambirejo, Kapanewon Prambanan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.
Situs keraton ini berbeda dengan situs candi lainnya di Yogyakarta karena dibangun pada ketinggian ±195.97 meter diatas permukaan laut dengan luas situs sebesar 25 hektar. Situs ini terletak 17 kilometer dari pusat Kota Yogyakarta.
Perjalanan ke situs dapat ditempuh selama 35 menit perjalanan menggunakan motor, dan 43 menit perjalanan menggunakan mobil dari pusat kota.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.