Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Musik Jazz Milik Bersama Bukan Kelas Atas

17 November 2013   19:19 Diperbarui: 24 Juni 2015   05:02 328 0

Musik sebagai bahasa komunikasi antar manusia merupakan salah satu nilai kebudayaan manusia yang sifatnya universal dan sudah diakui oleh seluruh bangsa didunia. Tetapi pada umumnya banyak yang menganggap musik jazz merupakan musicnya orang-orang kalangan atas. Namun, jika diperhatikan tidaklah begitu. Musik jazz dapat dinikmati oleh siapa pun bahkan kalangan terbawah sekali pun, music tidak pernah mengenal derajat seseorang. Setiap orang sudah pasti memiliki selera musik nya sendiri-sendiri. Tidak lagi harus dibebankan dengan perbedaan kelas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun