Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memperketat Penjagaan Siskamling Rt 10 Pondok Labu

21 Oktober 2024   22:33 Diperbarui: 21 Oktober 2024   23:14 53 0
JAKARTA - Belakangan ini warga Rt 10 resah, akan tingkah laku sejumlah geng motor yang tidak dikenal, Hal tersebut dilaporkan oleh Uda, anggota siskamling. Pada tanggal 5 September 2024 lalu. Ketua Rt setempat menghimbau kepada penduduk khusus nya anak muda, untuk tidak berkeliaran yang tidak jelas pada malam itu melalui via Whatsapp,  serta melakukan rapat bersama dikediaman Rt10.  Pada hari Sabtu (12/10).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun