Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pandangan M Abid Al-Jabiri tentang Al Quran dalam Kitab Fahmul Quran

27 September 2023   23:14 Diperbarui: 27 September 2023   23:44 464 0
Sejalan dengan berkembangnya waktu, penelitian hingga pembahasan terhadap Al-Qur'an semakin mengalami upgrading yang signifikan sesuai dengan perubahan-perubahan sosial budaya di setiap masanya. Hal ini dapat dilihat dengan adanya perkembangan hasil penafsiran oleh para mufassir, dimulai dari abad klasik, pertengahan, sampai pada masa kontemporer seperti sekarang dengan berbagai metode, corak, serta pendekatan-pendekatan yang digunakan (Abdul Mustaqim: 2012). Begitupun dengan tokoh-tokoh akademisi Islam dan Barat dalam menyelesaikan persoalan yang muncul ditengah masyarakat akibat pola pikir serta kebudayaan manusia juga mengalami perubahan (Manna al-Qhaththan: 2015).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun