Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Calon Pengantin & Posyandu, Peran Penting dalam Mencegah Stunting di Desa Sukarapih

4 September 2023   18:53 Diperbarui: 4 September 2023   19:27 425 2
Pola hidup para calon pengantin merupakan peran terpenting dalam pencegahan stunting. Kenapa? Karena para catin (calon pengantin) ini harus memiliki gizi yang baik agar nanti anak yang mereka lahirkan akan menjadi bayi dengan gizi yang baik. Sebagaimana arahan daripada Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) bahwasannya pada calon pengantin harus memiliki kesehatan dan gizi yang baik selama 3 bukan sebelum menikah untuk menghindari kelahiran anak yang mengalami stunting atau gizi buruk. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun