Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

K-Pop Sebagai Wujud Kapitalisme di Era Globalisasi dan Pengaruhnya Terhadap Perekonomian Negara.

14 Maret 2023   11:24 Diperbarui: 14 Maret 2023   11:41 705 1
Di era globalisasi yang sedang terjadi ini, K-Pop menjadi salah satu produk kapitalis global yang selalu ramai dibicarakan dari tahun ke tahun di banyak negara dengan Indonesia sebagai salah satunya. K-Pop yang saat ini menjadi sebuah tren global atau biasa disebut dengan "Korean Wave" mengindikasikan bahwa K-Pop adalah sebuah model dari kapitalisme global. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun