Sebagai negara demokrasi yang mengusung sistem otonomi daerah, Indonesia memerlukan adanya pemimpin yang mampu memberikan kontribusi dari segi administrasi kebijakan serta pembangunan. Hal ini berlaku tidak hanya pada tingkat pemerintahan pusat, namun juga pada tingkat pemerintahan daerah. Demi mencegah adanya penyalahgunaan wewenang, masyarakat perlu memilih pemimpin yang memiliki karakteristik serta sifat  yang baik dan dapat menonjolkan karakteristik demokrasi dalam suatu daerah.
KEMBALI KE ARTIKEL