Perdamaian abadi merupakan hakekat tumpuan Hubungan Internasional dalam Islam, walaupun pada realitanya penggunaan kekuatan masih terjadi meskipun dalam skala tertentu. Seperti yang telah kita ketahui, bahwasanya dalam Islam penggunaan kekuatan hanyalah sebagai pertahanan diri dari serangan musuh dan untuk menyempurnakan dakwah Nabi Muhammad SAW. Islam sangat menjunjung prinsip non agresi dan mengadakan perjanjian damai meski seruan perang telah dikumandangkan.
KEMBALI KE ARTIKEL