Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pemanfaatan Teknologi Geospasial dalam Identifikasi Hutan di Desa Wonorejo

21 Oktober 2023   13:20 Diperbarui: 21 Oktober 2023   13:26 75 0
Desa Wonorejo merupakan salah satu desa yang terdapat di Kecamatan Singosari Kabupaten Malang. Desa Wonorejo merupakan salah satu desa binaan Universitas Negeri Malang. Desa Wonorejo memiliki area hutan yang cukup luas. Luas kawasan hutan produksi di Desa Wonorejo sekitar 82 Ha. Tim pengabdian kepada masyarakat dari Departemen Geografi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang yang diketuai oleh Alfi Sahrina bermitra dengan Desa Wonorejo melakukan pemetaan hutan dengan teknologi spasial.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun