Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Gerakan Literasi untuk Meningkatkan Minat Siswa pada Mata Pelajaran Bahasa Jawa

15 Juni 2023   09:17 Diperbarui: 15 Juni 2023   09:19 427 1
Nganjuk-Literasi merupakan kemampuan dan keterampilan siswa dalam membaca, menulis, berbicara, menghitung , dan memecahkan suatu masalah pada tingkat keahlian tertentu yang diperlukan dalam kehidupan sehari-hari. Seiring berjalannya waktu di sekolah-sekolah tertentu Bahasa Jawa semakin hilang karena perubahan zaman, khususnya di SD Negeri 1 Kwagean, Kecamatan Loceret, Kabupaten Nganjuk. Di era revolusi industri 5.0 sekarang ini semakin maraknya teknologi yang menjadikan masyarakat terlalu mengedepankan sebuah teknologi tanpa memikirkan sisi manusianya. Hal tersebut sesuai dengan pernyataan hasil wawancara  di SD Negeri 1 Kwagean pada  (10/5/2023).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun