Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pemanfaatan Limbah Anorganik oleh Mahasiswa PMM UMM kelompok 201 bersama siswa-siswi SDN Tunggulwulung 3 Malang

20 September 2023   08:33 Diperbarui: 1 Oktober 2023   19:00 211 1
Pada hari Senin s/d Rabu, 14-16 Agustus 2023 Pengabdian pada Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Bhaktiku Negeri Universitas Muhammadiyah Malang Kelompok 201 Gelombang 7 jurusan Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Malang yang dimana beranggotakan 5 mahasiswa yaitu Erza Aristawidya Abhinaya, Wahyu Ningseh Ana Sofia, Idh-har Alfin Rizqi, Kresna Wahyu Aprillianto, dan Prisiska Dea Puspita dibawah bimbingan Dosen Pembimbing Lapangan, yakni Ibu Nur Hayatin, S. ST., M.Kom baru saja melakukan kegiatan menanam tanaman bersama dengan siswa siswi kelas 4, 5, dan 6 SDN Tunggulwulung 3, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur.Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil Penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun