Siapa disini penggemar seri Dr. Stone? Mungkin banyak para pembaca dan saya salah satunya. Seri animenya yang memberikan komedi di dalamnya, pengetahuan, dan keseruan kerajaan sains. Ternyata ada manga
spin-off dari manga utamanya, yaitu Dr. Stone Reboot : Byakuya.
KEMBALI KE ARTIKEL