Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Cita Rasa Warisan, Sentuhan Inovasi: Membuka Dunia Tape Ketan Khas Kuningan-Jawa Barat yang Lezat

16 Mei 2024   21:22 Diperbarui: 16 Mei 2024   21:33 397 2
Tape merupakan produk hasil fermentasi tradisional yang cukup digemari oleh masyarakat Indonesia dikarenakan memiliki cita rasa yang manis. Dengan bahan dasar ketan atau singkong, makanan ini memiliki tekstur yang lunak dan aroma yang harum dengan sedikit mengandung alkohol. Tape ketan merupakan tape yang terbuat dari fermentasi beras ketan (Rhizopus oryzae) dengan beberapa mikroorganisme seperti Saccharomyces cerevisiae, Rhizopus oryzae, Aspergillus dan Acetobacter (Kanino, 2019) . 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun