Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Kebijakan Reformasi Birokrasi yang Ingkar Janji

15 September 2012   12:46 Diperbarui: 25 Juni 2015   00:25 502 0

Gelombang perubahan besar yang dimulai tahun 1998 telah menghasilkan suatu tatanan kehidupan bernegara yang baru bagi Indonesia. Perubahan sistem tata negara dengan menyetarakan kedudukan Presiden dan MPR, perubahan sistem hukum dengan pembentukan Mahkamah Konstitusi, perubahan sistem pertahanan dan keamanan dengan pemisahan Kepolisian Republik Indonesia dan Tentara Nasional Indonesia, perubahan sistem ekonomi dengan swastanisasi pengelolaan sektor hilir minyak dan gas bumi, ataupun perubahan sistem politik dengan pemilihan kepala negara dan kepala daerah secara langsung adalah segelintir dari sejumlah perubahan besar lain yang terjadi selama empat belas tahun terakhir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun