Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Siasat Menangkis UU Cipta Kerja - Omnibus Law (1)

6 Oktober 2020   18:01 Diperbarui: 5 November 2020   19:59 529 3
Semalem masyarakat Indonesia dihebohkan dengan pemberitaan, bahwa DPR telah mengesahkan UU Cipta Kerja. Tentunya pemberitaan ini pun membuat penulis kaget bukan main, mengingat undang-undang tersebut penuh dengan kontroversi. Apalagi undang-undang ini disinyalir hanya menguntungkan para investor, tanpa mempedulikan bagaimana kedepannya nasib buruh dan pihak-pihak lainnya yang terdampak. Apalagi dimasa pandemi seperti ini, masyarakat justru berharap banyak kepada wakil-wakil rakyat baik di parlemen atau pemerintahan untuk membuat kebijakan yang responsif dan progresif terhadap masyarakat baik untuk ekonomi, kesehatan, dan lainnya. Bukan malah terbebani dengan banyolan para pejabat yang kadang perlu sesekali kita ralat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun