Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Konsep Masyarakat Madani dalam Pendidikan Islam

4 Desember 2022   22:05 Diperbarui: 4 Desember 2022   22:11 401 0
Pendidikan merupakan rancangan kegiatan yang paling banyak berpengaruh terhadap perubahan perilaku seseorang dan masyarakat. Pendidikan juga sebagai sarana terbaik untuk membentuk suatu generasi, dan pendidikan juga dituntut untuk peran sertanya dalam membangun masyarakat. Dalam perkembangannya, pendidikan berarti bimbingan atau pertolongan yang kepada seseorang oleh orang dewasa agar ia menjadi dewasa. Dewasa yang dimaksud adalah dapat bertanggung jawab terhadap diri sendiri. Selain itu, pendidikan juga diartikan sebagai usaha yang dijalankan oleh seseorang atau sekelompok orang agar menjadi dewasa atau mencapai tingkatan hidup yang lebih tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun