Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pendampingan Belajar Secara Online yang Dilakukan Mahasiswa KKN Upgris 2021

7 Februari 2021   22:26 Diperbarui: 7 Februari 2021   23:07 202 0
Kondisi Pandemi Covid-19 yang masih terus meningkat mengakibatkan pelaksanaan belajar mengajar di Tahun ini menerapkan kebijakan pembelajaran jarak jauh. Sedangkan sekolah yang berada di zona hijau atau bebas kasus Covid-19 dapat melaksanakan kegiatan belajar mengajar tatap muka secara normal dengan izin dari pemerintah setempat. Namun, untuk sekolah di wilayah yang berdampak kasus Covid-19 harus menerapkan pembelajaran jarak jauh (online).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun