Kediri, 18/07 – Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya melaksanakan kegiatan KKN yang berlokasi di Desa Gayam, Kecamatan Gurah, Kabupaten Kediri. Adapun terdapat beberapa program kerja yang memiliki sasaran kegiatan kelompok tani. Malahasiswa telah melakukan sosialisasi pertanian dengan berbagai tema oleh mahasiswa KKN Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya Malang di Desa Gayam Kabupaten Kediri di bawah bimbingan Dr. Ir. Cicik Udayana, M.Si. dan Azeri Gautama Arifin S.P, M.Agr. Kegiatan yang dilakukan yakni bermacam-macam yaitu sebagai uraian berikut ini.
KEMBALI KE ARTIKEL